Jumat, 13 April 2012

Kuliner Jakarta : Tekwan

Hidangan khas Palembang yang satu ini memang selalu bikin ketagihan. Terbuat dari campuran sagu dan ikan tenggiri menjadikan rasanya gurih-gurih enak. Tambahan soun, bangkoang, dan irisan jamur kuping membuat cita rasanya makin lezat. Mau mencicipinya siang ini?Siapa bilang Palembang hanya terkenal dengan pempek dan pindang ikan patinnya saja? Tekwan, hidangan berkuah ini juga sangat populer dan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar