Resep Bubur - ES DAWET BUBUR SUMSUM
Membuat bubur memang tidaklah sulit. tetapi cara yang paling simple buat mutiara supaya tetap bagus dengan siram air es setelah sagu mutiara direbus agar tidak lembek dan warna tidak luntur.Bahan Bubur Sumsum:
100 gram tepung beras
1.000 ml santan dari 1 butir kelapa
2 lembar daun pandan
1/2 sendok teh garam
Bahan Pelengkap:
150 gram cendol tepung beras
Tidak ada komentar:
Posting Komentar